Agensi ILLIT, Belift Lab, secara resmi menggugat Min Hee Jin atas dugaan pencemaran nama baik setelah menuduh ILLIT meniru NewJeans.
Dalam sebuah pernyataan yang dibagikan kepada sejumlah media, termasuk Sports Donga, Belift Lab mengumumkan niat mereka untuk menuntut Min Hee Jin.
“Halo, ini Belift Lab. Hari ini (22 Mei), kami telah mengajukan gugatan terhadap…”