Lisa BLACKPINK Ceritakan Masa Trainee yang Mengharukan
Dalam program audisi Tiongkok “Youth With You”, Lisa BLACKPINK membagikan vlog hari pertama kerjanya dan surat yang ditulisnya untuk para kontestan tentang pengalamannya sebagai trainee. Surat tersebut sangat menyentuh hati hingga membuat penggemar BLACKPINK, BLINK, meneteskan air mata. Sebagai penari utama BLACKPINK, Lisa berperan sebagai mentor tari dalam acara survival tersebut. Dalam vlog yang menyentuh,…